Cara Mengistall Java dan Mem - Pacth Java ( Tutorial Inside )

Rabu, 05 Juni 2013


Java adalah software yang bersifat multi platform sehingga java dapat di jalankan pada beberapa Sistem operasi seperti windows, ubuntu dan sebagainya terutama untuk android, berikut cara menginstall dan mem pact java agar dapat digunakan di komputer anda...


1. pertama - tama Install jdk versi berapapun, pada saat proses penginstallan user
    hanya perlu mengikuti dan menjalankan nya sesuau prosedur yang ada

2. Setelah selesai, buka folder bin pada directory tempat penginstalan tadi

    kemudian copy kan alamat directorynya


3. Setelah itu, klik kanan my computer, kemudian pilih advance dengan cara klik kiri.
     Dan pilih environment variabbels ( klik kiri pada mouse).


4. Pada dialog box environment variabbels, klik kiri bagian new


5. Kemudian pada kotak variable name isikan ‘Path’, dan pada kotak Variable Value,
Paste kan alamat directory yang tadi di copykan.


6. Kemudian ok terus sampai keluar dari dialog box system properties.
7. Restart pc anda.
8. untuk mengetes nya anda dapat membuka cmd ( Command Prompt ) lalu
    ketik javac maka akan muncul versi java yang anda install





setelah menginstall jdk anda dapat menginstall program tambahan seperti netbean dan notepad + +
jdk berfunggsi untuk menjalankan program java itu sendiri agar dapat di baca dan dijalankan pada platform tersebut

Artikel Terkait Java

Share this article :

1 comments:

Unknown mengatakan...

belum mudeng tentang programming mungkin bisa mulai belajar dari sini


kunbal gan = http://tkj-uploader.blogspot.com/2013/06/free-download-eraser-60102620.html

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Perpus Kit | I was Here..
Copyright © 2011. perpus mini - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website
Proudly powered by Blogger